musyrik
Salafy Cirebon
oleh
Abu Reyhan
??? hakikat agama islam
✍️ Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah berkata: عبادة الله وحده لا شريك له هي حقيقة دين الإسلام، وهي أن يستسلم العبد لله رب العالمين لا يستسلم لغيره، فمن استسلم لغيره كان مشركا، والله ﴿لا يغفر أن يشرك به﴾ ومن لم يستسلم لله بل استكبر عن عبادته، كان ممن قال الله فيه: ﴿إن الذين يستكبرون عن […]
3 tahun yang lalu
baca 2 menit
#aqidah
#fatwa
Selengkapnya
Fatwa Ulama
oleh
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'
hukum menyembelih untuk selain allah serta meminta pertolongan kepada orang-orang mati dan orang-orang hidup yang tidak ada di tempat
Pertama: Tidak diperbolehkan menyembelih unta, sapi, kambing atau yang lainnya di atas kuburan. Bahkan hal itu merupakan bentuk kesyirikan yang dapat mengeluarkan dari agama Islam, jika mereka bermaksud mendekatkan diri kepadanya dengan penyembelihan tersebut dan mengharap berkah darinya. Karena sesungguhnya mendekatkan diri dengan menyembelih hewan tertentu itu tidak boleh dilakukan kecuali hanya untuk Allah. Allah […]
3 tahun yang lalu
baca 3 menit
#aqidah
#bidah
Selengkapnya
Fatwa Ulama
oleh
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'
ketidaktahuan seorang mukalaf tentang pokok-pokok keimanan tidak dapat ditolerir
Tidak ada toleransi bagi seorang Muslim jika dia menyembah selain Allah, mempersembahkan kurban dan bernazar untuk selain-Nya, serta bentuk-bentuk ibadah sejenis yang sejatinya hanya khusus bagi Allah. Kecuali, jika dia berada di negara non-Islam dan dakwah Islam tidak sampai kepadanya. Dalam kondisi terakhir ini dia dimaklumi karena dakwah memang belum sampai kepadanya, bukan sekadar karena […]
3 tahun yang lalu
baca 2 menit
#aqidah
#berdoa-kepada-selain-allah
Selengkapnya
Fatwa Ulama
oleh
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'
hukum allah terhadap orang yang meminta bantuan kepada para wali saat terjadi musibah
Barangsiapa meminta bantuan kepada para wali sesudah mereka wafat atau pada saat mereka tidak hadir, maka ia termasuk orang musyrik besar, berdasarkan firman Allah Ta’ala: وَلاَ تَدْعُ مِنْ دُونِ اللَّهِ مَا لاَ يَنْفَعُكَ وَلاَ يَضُرُّكَ فَإِنْ فَعَلْتَ فَإِنَّكَ إِذًا مِنَ الظَّالِمِينَ وَإِنْ يَمْسَسْكَ اللَّهُ بِضُرٍّ فَلا كَاشِفَ لَهُ إِلا هُوَ وَإِنْ يُرِدْكَ بِخَيْرٍ فَلا رَادَّ […]
3 tahun yang lalu
baca 1 menit
#aqidah
#meminta-bantuan-kepada-para-wali
Selengkapnya
Tag Terkait
bermakmum-kepada-imam-yang-musyrik
musyrik
melakukan-salat-di-belakang-imam-yang-musyrik
Radio Islam
Beranda
Radio
Audio
Masuk
Daftar
Beranda
Radio
Audio
Cari