Waktu-waktu terlarang untuk melakukan shalat sunnah adalah: (1) mulai dari terbit fajar hingga posisi matahari mulai meninggi, (2) mulai saat posisi matahari berada di tengah-tengah langit hingga bergeser, dan (3) mulai dari selesai melaksanakan shalat asar hingga matahari terbenam. Menurut pendapat yang terkuat di kalangan ulama, pada waktu-waktu terlarang ini tetap diperbolehkan untuk melaksanakan shalat-shalat […]