wabah
Asysyariah
adakah larangan menutup mulut ketika shalat?
Pertanyaan: Adakah hadits Nabi yang melarang menutup mulut ketika shalat? Jawab: Diriwayatkan oleh Imam Abu Dawud (no. 643) dari sahabat Abu Hurairah radhiallahu anhu, bahwasanya Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam melarang melakukan sadl[1] dan menutup mulut ketika shalat. Hadits ini dinilai hasan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah sebagaimana dalam kitab Shahih Ibni Khuzaimah dengan ta’liq beliau […]
4 tahun yang lalu
baca 2 menit
#aktual
#tanya-jawab
Selengkapnya
Asysyariah
tata cara shalat id di rumah
Pembaca, semoga Allah merahmati kita semua. Beberapa pertanyaan datang tentang tata cara pelaksanaan shalat Id di rumah. Karena itu, mengenai shalat Id di rumah akan kita bahas insya Allah. Namun, sebelum itu, mengapa shalat Id dilaksanakan di rumah? Tentu, jawabannya sudah kita maklumi bersama, yaitu karena kondisi wabah virus corona atau Covid-19. Selain itu, juga […]
5 tahun yang lalu
baca 14 menit
#aktual
#seri-tuntunan-islam-menghadapi-wabah-virus-corona-lainnya
Selengkapnya
Asysyariah
benarkah wabah diangkat ketika bintang tsurayya terbit?
Pembaca, semoga Allah merahmati kita semua. Akhir-akhir ini, khususnya pada masa tersebarnya wabah atau pandemi virus corona atau Covid-19, telah beredar sebuah hadits di dunia maya dan media sosial. Sebagian orang memahami bahwa hadits tersebut menunjukkan kapan wabah itu akan berakhir, yaitu ketika bintang Tsurayya terbit, tepatnya pada bulan Mei. Baca juga: Nasihat untuk Menjaga […]
5 tahun yang lalu
baca 13 menit
#aktual
#seri-tuntunan-islam-menghadapi-wabah-virus-corona-lainnya
Selengkapnya
Asysyariah
bersungguh-sungguh mendoakan kebaikan untuk pemerintah pada masa wabah
Saudaraku, kaum muslimin rahimakumullah. Pada pembahasan sebelumnya, telah dijelaskan tentang wajibnya taat kepada pemerintah (dalam hal selain maksiat). Telah diterangkan pula tentang larangan mencela atau merendahkan pemerintah. Silakan disimak kembali: Seri 14: Nasihat untuk Bersungguh-Sungguh Menaati Pemerintah pada Masa Wabah Seri 16: Larangan Mencela Pemerintah, Terkhusus pada Masa Wabah Pada artikel kali ini, akan dibahas […]
5 tahun yang lalu
baca 11 menit
#aktual
#seri-tuntunan-islam-menghadapi-wabah-virus-corona-lainnya
Selengkapnya
Problematika Umat
oleh
Abu Ismail Rijal
tarawih akhir malam di masa wabah corona
Tarawih Akhir Malam di Masa Wabah Corona Pertanyaan: Bismillah tanya ustadz, dalam kondisi wabah Corona saat ini, kita sholat tarawih di mana ? Di rumah atau masjid ? Kalau di rumah mana yang lebih afdhol bagi kami, shalat tarawih di akhir malam atau langsung ba’da shalat Isya’ ? Jawaban: الحمد لله والصلاۃ و السلام علی […]
5 tahun yang lalu
baca 3 menit
#fiqih
#shalat
Selengkapnya
Salafy Cirebon
oleh
Abu Reyhan
apa hukum meninggalkan tiga kali shalat jumat saat wabah covid-19
Hukum Meninggalkan Tiga Kali Shalat Jumat Saat Wabah Covid-19 Saudaraku, kaum muslimin rahimakumullah. Dalam permasalahan ini, mohon berkenan mengikuti pembahasan berikut ini dengan cermat. Semoga Allah subhanahu wa ta’ala memberikan pemahaman dan ilmu yang bermanfaat. Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, لَيَنْتَهِيَنَّ أَقْوَامٌ عَنْ وَدْعِهِمُ الْجُمُعَاتِ أَوْ لَيَخْتِمَنَّ اللَّهُ عَلَى قُلُوبِهِمْ ثُمَّ لَيَكُونُنَّ مِنَ الْغَافِلِينَ […]
5 tahun yang lalu
baca 11 menit
#artikel-ilmiah
#fiqih
Selengkapnya
Salafy Cirebon
oleh
Abu Reyhan
inilah doa mujarab untuk menghadapi wabah corona covid-19
?? TIGA DOA YANG BERMANFAAT UNTUK MENGHADAPI WABAH VIRUS CORONA Berikut ini beberapa doa untuk menghadapi wabah virus corona (covid-19) atau penyakit lainnya. Berkata Ibnul Qayyim rahimahullah, “Doa di antara obat yang paling bermanfaat, doa adalah lawan (musuhnya) dari bala’, menolaknya, mengobatinya dan mencegah terjadi bala’, mengankatnya (menghilangkannya) meringankan apabila turun. Doa adalah senjata orang […]
5 tahun yang lalu
baca 3 menit
#doa
#corona
Selengkapnya
Problematika Umat
oleh
Abu Ismail Rijal
khutbah jum’at: segera beramal sebelum terhalangi
KHUTBAH JUMAT Segera Beramal Sebelum Terhalangi KHUTBAH PERTAMA Ma’asyirol Muslimin, Jamaah Jumat rahimakumullah Diantara perkara yang Alloh dan Rosul-Nya perintahkan atas kita adalah bersegera dalam beramal Sholih. Alloh Subhanahu wata’ala berfirman: وَسَارِعُوْٓا اِلٰى مَغْفِرَةٍ مِّنْ رَّبِّكُمْ وَجَنَّةٍ عَرْضُهَا السَّمٰوٰتُ وَالْاَرْضُۙ اُعِدَّتْ لِلْمُتَّقِيْنَۙ “Dan bersegeralah kalian meraih ampunan dari Robbmu dan jannah yang luasnya seluas langit […]
5 tahun yang lalu
baca 2 menit
#khutbah-jumat-ringkas
#ali-imran-133
Selengkapnya
Problematika Umat
oleh
Abu Ismail Rijal
ketaatan sebab kebaikan, kemaksiatan sebab keburukan
KHUTBAH JUM’AT RINGKAS Ketaatan Sebab Kebaikan, Kemaksiatan Sebab Keburukan KHUTBAH PERTAMA Sidang Jum’ah rohimanii wa rohimakumulloh…. Diantara perkara yang perlu kita saling mengingatkan, terlebih di masa mewabahnya COVID-19 ; Sesungguhnya ketaatan kepada Alloh dan Rosul-Nya adalah sebab kebaikan dan keberuntungan. Dalam Al Qur’an Alloh subhanahu wata’ala mengabarkan bahwa keberkahan sebuah negeri akan terwujud ketika penduduknya […]
5 tahun yang lalu
baca 2 menit
#khutbah-jumat-ringkas
#covid-19
Selengkapnya
Salafy Cirebon
oleh
Abu Reyhan
? audio muhadharah: faedah dari syaikh rabi’ al-madkhali dalam menyambut imbauan pemerintah ri terkait wabah covig-19
? AUDIO MUHADHARAH ? “Mendulang Faidah dari al-‘Allamah Rabi’ al-Madkhali dalam Menyambut imbauan Pemerintah RI pada Ahad Sore 15 Maret 2020” ?Bersama al-Ustadz Luqman Ba’abduh hafizhahullah
5 tahun yang lalu
baca 1 menit
#bantahan-ilmiah
#download-kajian
Selengkapnya
Asysyariah
hanya kepada allah kita berserah diri
Kaum muslimin rahimakumullah, terjadinya suatu musibah, bencana, dan wabah; adalah takdir Allah subhanahu wa ta’ala yang harus kita imani. Tidaklah Allah subhanahu wa ta’ala menetapkan segala sesuatu kecuali pasti ada hikmahnya, baik manusia mengetahuinya ataupun belum/tidak mengetahuinya. Dengan iman inilah, seorang hamba Allah akan ridha, sabar, dan benar-benar menyerahkan dan menggantungkan segala sesuatu hanya kepada […]
5 tahun yang lalu
baca 11 menit
#aktual
#seri-tuntunan-islam-menghadapi-wabah-virus-corona-lainnya
Selengkapnya
Salafy Cirebon
oleh
Abu Reyhan
al ustadz muhammad umar as sewed: wabah corona antara azab dan ujian (audio tanya-jawab)
Tanya: Mohon nasihat dan bimbingannya terkait dengan persebaran wabah virus Corona yang telah menyebar ke banyak negara. Hal tersebut sampai membuat Pemerintah Arab Saudi menutup sementara visa umrah sebagai upaya mencegah persebarannya; karena hal ini pula banyak jamaah umrah dari Indonesia yang batal berangkat. Jawab: LINK DOWNLOAD AUDIO Ikhwani fiddiin a-azzakumullah, wabah yang kita lihat […]
5 tahun yang lalu
baca 3 menit
#tanya-jawab-kontemporer
#whatsapp-salafy-cirebon
Selengkapnya
Tag Terkait
seri-nasihat-dukungan-untuk-tenaga-kesehatan-di-masa-wabah
wabah-corona
shalat-jumat-saat-wabah
wabah-covid19
wabah-akibat-dosa
wabah-virus
wabah-akibat-perbuatan-keji
doa-wabah-corona
wabah-penyakit
seri-tuntunan-islam-menghadapi-wabah-virus-corona-lainnya
menaati-pemerintah-saat-wabah
wabah-hilang
semangat-ibadah-di-rumah-pada-bulan-ramadhan-penuh-berkah-di-masa-wabah
amalan-saat-wabah
wabah-covid-19
wabah
Radio Islam
Beranda
Radio
Audio
Masuk
Daftar
Beranda
Radio
Audio
Cari