Pertanyaan: Bolehkah berdoa dalam hati tanpa mengangkat tangan? Misalnya, ingin banyak berdoa, tetapi ramai orang. Jawaban: Mengangkat tangan merupakan salah satu adab yang disunnahkan ketika berdoa dan salah satu sebab terkabulkannya doa. Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, إِنَّ اللهَ حَيِيٌّ كَرِيمٌ يَسْتَحْيِي إِذَا رَفَعَ الرَّجُلُ إِلَيْهِ يَدَيْهِ أَنْ يَرُدَّهُمَا صِفْرًا خَائِبَتَيْنِ “Sesungguhnya Allah Maha […]