Adab Makan
Fatwa Ulama
oleh
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'
hukum membuang makanan layak konsumsi ke tempat sampah
Makanan yang masih layak dikonsumsi tidak boleh dibuang ke tempat sampah. Makanan-makanan tersebut seharusnya disimpan untuk dimanfaatkan, paling tidak untuk memberi makan ternak. Selain itu, membuang makanan ke tempat sampah adalah tindakan menganggap remeh nikmat Allah dan menyia-nyiakan harta. Wabillahittaufiq, wa Shallallahu ‘ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.
2 tahun yang lalu
baca 1 menit
#fiqih
#adab-makan
Selengkapnya
Fatwa Ulama
oleh
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'
menjadikan kertas koran sebagai alas makan
Apabila pada kertas-kertas itu terdapat kalimat bismillah, satu atau beberapa ayat Alquran, atau hadis, maka kertas itu tidak boleh dijadikan sebagai alas makan atau membuangnya ke tempat kotor. Kertas-kertas itu harus dibakar atau dikuburkan di tempat yang jauh dari kotoran dan lalu lalang orang. Atau, disobek-sobek menjadi lembaran kecil asalkan kalimat bismillah, ayat-ayat, dan hadis-hadis […]
2 tahun yang lalu
baca 1 menit
#fiqih
#adab-makan
Selengkapnya
Fatwa Ulama
oleh
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'
bernafas dan meniup di saat minum
Tidak boleh bernafas dan meniup air minum dalam wadahnya, berdasarkan hadis yang diriwayatkan di dalam Shahih Bukhari dan Shahih Muslim dari Abu Qatadah radhiyallahu `anhu, “Sesungguhnya , النبي – صلى الله عليه وسلم – نهى أن يتنفس في الإناء “Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam melarang bernafas di wadah tempat air saat minum.” Dan dalam kitab […]
2 tahun yang lalu
baca 1 menit
#fiqih
#adab-makan
Selengkapnya
Warisan Salaf
adab makan dan minum (bagian 2)
Pelajaran Adab (2): ADAB MAKAN DAN MINUM bag: 2 6⃣ MEMUJI MAKANAN DAN TIDAK MENCELANYA ? Dari Abu Hurairah Radhiallahu ‘anhu berkata, “Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa Sallam tidak pernah mencela makanan sama sekali. Bila beliau menginginkannya maka beliau memakannya, dan bila tidak suka maka beliau meninggalkannya.” (HR. Al-Bukhari dan Muslim)
8 tahun yang lalu
baca 4 menit
#adab-sehari-hari
#adab-makan
Selengkapnya
Asysyariah
mengharap berkah dengan sunnah
Ahlus Sunnah adalah orang-orang yang mencintai sunnah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, baik dalam hal ilmu maupun amalan mereka, baik lahir maupun batin. Inilah ciri khas Ahlus Sunnah yang tidak dimiliki oleh golongan-golongan lainnya. Mengapa demikian? Karena dengan mengikuti sunnah Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, mereka akan mendapatkan sekian banyak keutamaan. Di antaranya adalah mahabbah […]
13 tahun yang lalu
baca 20 menit
#akhlak
#majalah-islam-asy-syariah-edisi-80
Selengkapnya
Asysyariah
makan ala islam (3)
Menjilati jari-jemari usai makan atau memungut makanan yang berceceran lalu memakannya, perbuatan ini dipandang menjijikkan dan tidak beradab oleh sebagian orang. Namun, dalam Islam, keduanya justru adab yang dianjurkan. Memang terasa ganjil, tetapi demikianlah adanya. Pembahasan berikut menjelaskan bahwa dua perbuatan itu mengandung banyak kebaikan yang kadang tidak pernah kita pikirkan.
13 tahun yang lalu
baca 13 menit
#akhlak
#majalah-islam-asy-syariah-edisi-18
Selengkapnya
Asysyariah
makan ala islam (2)
Makan atau minum dengan tangan kiri, bagi kebanyakan orang sudah menjadi hal yang biasa. Namun, dalam Islam, perbuatan jelek ini bukan masalah yang ringan. Setidaknya, makan dan minum dengan tangan kiri adalah perbuatan yang menyerupai setan. Jadi, penting untuk mengajari anak bagaimana makan dan minum sesuai dengan tuntunan Nabi. Sebab, apabila terlambat melakukannya, anak akan […]
13 tahun yang lalu
baca 14 menit
#akhlak
#majalah-islam-asy-syariah-edisi-17
Selengkapnya
Asysyariah
makan ala islam
Makan tak lagi sekadar rutinitas. Namun juga telah menjadi bagian dari gaya hidup masyarakat. Cara dan posisi makan, tata hidang berikut alatnya, hingga busana yang dikenakan juga menganut ‘ideologi’ tertentu. Repotnya, model yang dianut (lagi-lagi) adalah tata cara Barat. Bagaimana agama Islam nan sempurna ini mengatur tata cara makan? Simak bahasannya!
13 tahun yang lalu
baca 15 menit
#akhlak
#majalah-islam-asy-syariah-edisi-16
Selengkapnya
Tag Terkait
adab-makan
Radio Islam
Beranda
Radio
Audio
Masuk
Daftar
Beranda
Radio
Audio
Cari