Jawaban 1: Jika imam lupa melakukan takbir setelah takbiratulihram sampai dia membaca al-Fatihah , maka yang paling afdal baginya adalah meneruskan bacaan dan tidak kembali untuk melakukan takbir. Sebab, takbir adalah perbuatan sunah tanpa diperdebatkan oleh para ulama, sepanjang pengetahuan kami. Jawaban 2: Yang disunahkan adalah mengarahkan bagian dalam kedua telapak tangannya ke langit dan […]