Thoriqussalaf
Thoriqussalaf oleh admin

peringatan dari bahaya su’ul khatimah (akhir kehidupan yang buruk)

9 tahun yang lalu
baca 2 menit
Peringatan Dari Bahaya Su’ul Khatimah (Akhir Kehidupan Yang Buruk)

❗⚡ Peringatan Dari Bahaya Su’ul Khatimah (Akhir Kehidupan Yang Buruk)

☝🏽Sungguh benar, seorang hamba yang sedang berada diambang kematian maka syaitan akan dihadapannya. Demikian pula teman-teman duduknya dahulu ketika di dunia. Yang mana dikhawatirkan dari hal ini, orang yang akan meninggal tersebut akan mengalami su’ul khatimah.

💎 Al-Imam Mujahid berkata, “Tidaklah seorang yang akan meninggal dunia melainkan akan hadir dihadapannya teman-teman duduknya, apabila mereka adalah orang-orang yang suka main-main, bererti dia adalah orang yang suka main-main. Apabila mereka adalah orang-orang yang suka berzikir bererti dia adalah orang yang suka berzikir.” (At-Tadzkirah bi Ahwalil Mauta wa Umuril Akhirat, hal. 188)

📂 (Faedah dari Buletin Al-Ilmu, Edisi 27, 1435H. Ditulis oleh al-Ustadz Muhammad Rifqi)

📚 WhatsApp طريق السلف 📚
🌐 www.thoriqussalaf.com