??? JALAN-JALAN MENUJU SURGA ? Allah ﷻ berfirman : ﴿وَالَّذِينَ اهْتَدَوْا زَادَهُمْ هُدًى وَآتَاهُمْ تَقْوَاهُمْ﴾ “Dan orang-orang yang selalu mengikuti petunjuk, Allah akan menambahkan petunjuk bagi mereka dan mengilhami ketakwaan bagi mereka.” ✍?? Barangsiapa yang mencari ilmu agar ia terbimbing dengannya, niscaya Allah akan tambahkan baginya hidayah dan ilmu yang bermanfaat yang akan menghasilkan amalan […]