Salafy Temanggung
Salafy Temanggung oleh Abu Abdillah Dendi

ilmu yang paling mulia

2 tahun yang lalu
baca 1 menit
Ilmu Yang Paling Mulia

Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sa’dy rahimahullah menjelaskan,

علم القرآن حفظاً وتفسيراً أسهل العلوم وأجلها على الإطلاق وهو العلم النافع الذي إذا طلبه العبد أعين عليه

“Ilmu al-Qur’an baik hafalan maupun tafsirnya adalah ilmu yang paling mudah namun paling mulia secara mutlak.

Ilmu al-Qur’an adalah ilmu yang bermanfaat yang apabila seorang hamba mencarinya, dia pun akan ditolong karenanya.”

✍️ Tafsir al-Karimir Rahman 825

Oleh:
Abu Abdillah Dendi
Sumber Tulisan:
Ilmu Yang Paling Mulia