Salafy Temanggung
Salafy Temanggung oleh Abu Hafshah Faozi

hukum bermain-main di masjid

3 tahun yang lalu
baca 1 menit
Hukum Bermain-main Di Masjid

Pertanyaan

Sebagian orang berdalil dengan hadits Ahbasy (orang-orang habasyah yang bermain di masjid) untuk membolehkan bermain-main di dalam masjid. Apakah pendalilan ini benar?

Jawaban

Orang-orang Habasyah (Ethiopia) saat itu bermain di masjid dalam rangka untuk melakukan jihad dan mereka berlatih dengan menggunakan pedang untuk berperang. Sehingga ini termasuk sarana untuk melakukan jihad di jalan Allah Ta’ala.

Orang-orang Habasyah tersebut tidak bermain sepakbola di masjid atau bersenda gurau atau yang sejenisnya. Yang seperti ini tidak boleh dilakukan di masjid. Akan tetapi apa yang mereka lakukan di masjid adalah latihan untuk jihad dan menggunakan senjata